hari selasa lalu, tanggal 28 sept 2010, saya baru aja meminum habis p*cari sweat yang (TERNYATA) expired tanggal 2 oktober 2010! sebenarnya minuman itu sudah saya beli dan minum sejak sekitar seminggu sebelumnya, tapi karena belum habis saya biarkan saja di kamar. beberapa hari setelah saya buka pertama kali saya minum lagi, dan rasanya aneh, agak kecut, tidak seperti biasanya. ternyata memang karena sudah mau expired.
akhirnya saya habiskan langsung hari selasa itu juga. padahal setelah itu saya berniat untuk berolahraga lari sore. sempat terlintas di pikiran kalo saya bakal sakit perut karena minuman itu. tapi ternyata tidak, syukurlah. pesan moralnya: perhatikan benar-benar tanggal expired suatu produk makanan 🙂